Tips Perkalian untuk Angka 21 sampai 25.
formasi Jari Tangan 21 sampai dengan 25 |
AB x CD =.............?
langkah-langkahnya- Posisikan Jari formasi AB dan CD
- Tulis angka 400
- Jumlahkan jari-jari yang berdiri dikalikan 10, kemudian dikalikan 2 = E
- Kalikan angka-angka satuannya. B x D = F
- Jumlah keseluruhan hasil 400 + E + F----> Jawabannya
Contoh pengoperasian bisa dilihat dari gambar berikut ini.
contoh pengoprasian perkalian 21 sampai dengan 25 |
Untuk penyelesaian soal seperti gambar diatas. Langkah-langkahnya pun pada dasarnya sama dengan yang Tips Perkalian untuk Angka 11 sampai 15
Untuk penyelesaian soal pertama
22 X 22 = ............?
langkah-langkahnya- Posisikan Jari formasi 22 dan 22
- Tulis angka 400
- Jumlahkan jari-jari yang berdiri kiri ada 2 dan di kanan ada 2. ( 20 + 20 ) x 2 = 80
- Kalikan angka-angka satuannya. " 2 x 2 = 4 "
- Jumlah keseluruhan hasil 400 + 80 + 4 = 484 ---> jawabannya
24 X 23 = ............?
langkah-langkahnya- Posisikan Jari formasi 24 dan 23
- Tulis angka 400
- Jumlahkan jari-jari yang berdiri kiri ada 2 dan di kanan ada 2. ( 40 + 30 ) x 2 = 140
- Kalikan angka-angka satuannya. " 4 x 3 = 12 "
- Jumlah keseluruhan hasil 400 + 140 + 12 = 552 ---> jawabannya
Kalau ketemu ahlinya, matematika ternyata jauh lebih mudah.
BalasHapusMantab Tipsnya